Klub Airsoft Gun Terbaik di Indonesia – Dalam bermain olahraga Airsoft, para Airsofter biasanya tergabung ke dalam team – team khusus. Dalam team ini, para Airsofter dapat saling berbagi informasi, berlatih Airsoft bersama, dan juga membentuk kekompakan team layaknya team militer yang sesungguhnya. Bahkan, sebuah team Airsoft turut mengenakan atribut – atribut militer seperti helm, kacamata, rompi anti peluru, dan juga seragam militer khusus (seragam tidak boleh menyamai seragam TNI atau pun POLRI).
Ada pertanyaan? Silahkan hubungi kami :
BBM : 5B2FE3EF (Tidak Aktif)
Whatsapp : 081282154861
Handphone : 081282154861
Email : tanya@gokilgun.com
Di Indonesia sendiri, ada banyak sekali team Airsoft Gun yang berasal dari berbagi macam penjuru daerah. Beberapa team Airsoft Gun yang tergolong sukses dan cukup terkenal di belantara olahraga Airsoft Gun di Indonesia yaitu:
Beberapa Klub Airsoft Gun Terbaik di Indonesia
Berikut merupakan beberapa klub Airsoft Gun yang sudah memiliki reputasi di belantara olah raga Airsoft di Indonesia:
- STARS Airsoft Team (Jakarta)
STARS Airsoft Team merupakan team Airsoft Gun asal Jakarta yang sudah mulai beroperasi sejak Tahun 2006. Hingga akhir Tahun 2015, team Airsoft Gun ini telah beranggotakan sekitar 35 orang yang berasal dari latar belakang usia yang sangat beragam (dari mulai usia 13 tahun hingga 40 tahun). - NSOF
NSOF merupakan team Airsoft yang berasal dari daerah Bekasi yang sudah berjalan lebih dari 3 tahun. Toko Airsoft Gun Online, Team Airsoft yang dikepalai oleh Bapak Ade Suherman ini kabarnya telah berhasil memenangkan berbagai macam kegiatan/event Airsoft yang berlangsung di tanah air. - Lion Airsoft (Surabaya)
Lion Airsoft merupakan team Airsoft Gun yang cukup dikenal dan juga disegani di belantara olahraga Airsoft Gun di daerah Jawa Timur. Team Airsoft yang dibentuk pada tananggal 4 April 2014 ini kabarnya telah berhasil memenangkan beberapa event kejuaraan Airsoft yang ada di Jawa Timur. Bahkan, team yang bermarkas di Surabaya ini juga telah menyelenggarakan salah satu event kompetisi Airsoft terbesar di Jawa Timur.
Harga Airsoft Gun Pistol Full Metal. Itulah beberapa klub Airsot Gun terbaik di Indonesia yang layak untuk Anda contoh. Semoga bermanfaat ya!
GokilGun.com Toko Jual Airsoft Gun Indonesia
Secondary phone: 087884013220
Fax: Pin BBM 5B2FE3EF
Email: tanya@gokilgun.com
URL: https://www.gokilgun.com